Secara mengejutkan, mantan model sekaligus aktor tampan Sandy Tumiwa mengaku sudah memeluk agama Islam. Dalam acara 'Ada Ada Aja' di GlobalTV, Sandy Tumiwa mengaku sudah pindah agama Islam dan menjadi seorang muslim atau mualaf. Lalu apa alasan Sandy Tumiwa pindah agama Islam?
"Islam itu menurut saya agama yang hakiki. Saya banyak belajar hal disini. Selama 4 minggu saya belajar, sekarang ilmu agama saya juga jadi lebih luas," ungkap Sandy dalam acara tersebut, Kamis (22/05/2014).
Lantas bagaimana dengan ibadah shalat Sandy? "Alhamdulillah saya sudah mengerjakan shalat lima waktu juga," ucapnya.
Meskipun masih berbeda keyakinan dengan san istri, Tessa Kaunang dan anak-anaknya, Sandy Tumiwa berencana akan menjalankan ibadah umroh bersama ibunda tercinta. "Ke depannya saya minta didoakan masyarakat agar saya bisa istiqomah, menjadi manusia yang lebih baik lagi. Saya juga berencana akan berangkat umroh bareng mama," akunya.
(Op)


Artikel Terkait:
berita artis
- Terjun ke Dunia Akting, Adimas Rifaldy Makin Dikenal Lewat Sinetron 'Dunia Terbalik'
- Ibunda Indah Sari Yakin Putrinya Tak Bersalah! Sebut Ucapan Dewi Perssik Menyakitkan Hati!
- Wans Event dan Senayan Park Sukses Gelar Acara 'Shanghai Fashion Contest', Inilah Para Pemenangnya!
- Baru Terungkap! Indah Sari Pernah Menyuruh Dewi Perssik Lakukan Hal Memalukan Ini!
- Kisah Romantis Pasangan Rebel Ali Topan dan Anna Karenina Tayang Tepat di Hari Valentine dan Pemilu 2024!
- Kevin Leonardo Dapat Tantangan Baru di Series 'Skaya And The Big Boss'
- Series 'Jodoh Atau Bukan' Tembus 5 Juta Penonton, Kevin Leonardo Sukses Lewati Tantangan!
- Yuki Silvia, Ratu Iklan yang Kini Merambah ke Dunia Sinetron
- Kronologi Detik-detik Istri Robby Shine Dihina Ngen..... Oleh Billy Syahputra! Berujung Laporan Polisi!
- Mati-matian Bela Polisi, Nikita Mirzani Dicuekin? Najwa Shihab Malah Dijadikan Sahabat Kapolri?
- Najwa Shihab Tak Sudi Meladeni Nikita Mirzani? Quraish Shihab Ingatkan Tentang Kematian! "Kita Hanya Menunggu Giliran!"
- Akhirnya Nikita Mirzani Bongkar Aib Mba Nana! Sakit Hati Karena Gak Dijadikan Menteri Pendidikan!
- Video Rekaman Keributan Jonathan Frizzy Dengan Dhena Devanka! "Kasih Apa Kamu ke Anak-anak?"
- Nikita Mirzani Serang Mba Nana! Mami Isa: "Najwa Shihab Orang yang Pintar, yang Julidin Dia Itu Perempuan Bodoh!"
- Usai Senggol Mba Nana, Nikita Mirzani Sindir Wanita Berpendidikan yang Selingkuh Dengan Koruptor!
- Data Pribadinya Dibocorkan Bjorka, Nikita Mirzani Mengaku Dirinya Aset Negara dan Kasih Saran Begini!
- Tanggapan Nikita Mirzani Soal Rekaman Suara yang Diduga Dirinya Dengan Ferdy Sambo! "Sambo Pasti Kenal Gue!"
- Baru Melahirkan, Roro Fitria Ajukan Gugatan Cerai! Suami Bongkar Soal Hijrah dan Mistis!
- Nikita Mirzani Senggol Najwa Shihab? "Kamu Belum Seberani Saya! Gue yang Buka Aib Lu!"
- 5 Artis Terkenal Indonesia Ini Ternyata Keturunan Yahudi! Nomor 3 Berkali-kali Pindah Agama!
- Satria Mulia Sebut Aktor-aktor Terkenal Indonesia yang Pacaran Dengan Om-om! Dari Jefri Hingga Reza!
- Disindir Gak Pernah Jenguk Mami Isa Waktu Dipenjara! Bebizie: "Iya, Emang Gak Pernah!"
- Sinetronnya Tak Kunjung Tayang Di TV, Nikita Mirzani Angkat Bicara! Ternyata Ini Penyebabnya!
- Mami Isa Zega Kembali Sindir LL! Ngaku Oplas di Korea, Tapi Ketemu Melly Bradley di Thailand!
- Nikita Mirzani Komentari Baim Wong! "Dia Bisa Hasilkan 500 Juta, Yang Dikontenin Paling Dikasih 1 Juta!"
sandy tumiwa
- 4 Artis Ini Terlahir Muslim, Lalu Pindah Agama Kristen dan Akhirnya Masuk Islam Lagi!
- Baru 4 Bulan Menikah, Sandy Tumiwa Bakal Cerai Lagi? Vivi: "Saya yang Menafkahi Dia!"
- Lihat Wajah Istri Baru Pesinetron Sandy Tumiwa, Netizen: "Cakepan Tessa Kemana-mana!"
- Sandy Tumiwa Ngajak Perang Mbah Mijan! Netizen: "Jadi Kayak Orang Stres Ya!"
- Usai Rumahnya Digerebek Karena Diduga Kumpul Kebo, Tessa Kaunang Balas Laporkan Sandy Tumiwa ke Polisi!
- Dituding Kumpul Kebo, Rumah Tessa Kaunang Digerebek Sandy Tumiwa, Ini Hasilnya!
- Mantan Istri Sandy Tumiwa Kini Lepas Kerudung dan Jadi Penyanyi Dangdut! Benarkah Pernikahannya Cuma Settingan?
- Sandy Tumiwa Ditangkap Polisi Saat Sedang Menginap di Kost
- Pengakuan Tessa Kaunang Tentang Alasan Sandy Tumiwa Masuk Islam Lagi
- Kisah Sandy Tumiwa Dari Seorang Muslim, Masuk Kristen dan Kembali ke Islam
- Pengakuan dan Alasan Sandy Tumiwa Pindah Agama Islam dan Jadi Mualaf
Lagi ada kasus penipuan 6 M makanya jadi mualaf kali2 aja bisa bebas
Positif thinking aja gan ente....biar gak nambah2in dosa.....
Positive thinking aja gan......biar gak nambah2in dosa......
BERTAMBAH LAGI YUDAS ISKARIOT
.org lain udah berusaha berbuat baik,,malah dituding yg macem2...lht dlu aja pembuktiannya jangan langsung ngejudge,,,menilai diri sendiri ja dlu,,blm tentu jga lo sdh baik
Kenapa ndak dari kemaren2 sebelum ada kasus super ya...kayaknya aneh saja cari simpati ketika dirundung kasus penipuan,,,hati2 penipuan berkedok agama.....
Positifnya dia dapet hidayah dari kasusnya jd masuk islam, lah kita yg udah islam bukannya bersyukur tp malah ngejudge org.. yukk istigfarr Allah maha tau kok
Bener bgt...ayo.istigfarr biar nggak nambah dosanya.apapun itu ketika Allah memberi hidayah keseseorang hendaknya kita bersyukur diberi tambahan saudara..
Alhamdulillah,,, smga menjdi seorang muslim yg baik dan menjdi lebih baik lagi insya اَللّهُ ,,,
Tw nih asmirandah msk nasrani aja yg muslim biasa aja itu lebih miris lg hny krn cinta,kl ada mslh pndah agama mungkin saat itu hati'y tw dmn dy merasa nyaman
Karena hidayah Allah mendatangi dia di saat dia lagi ada masalah.kalaupun itu cuma cari simpati,semoga Allah mengampuninya dan membukakan pintu hatinya...
Berharap seperti itu lebih baik dari pada berprasangka buruk.
akhir zaman mendekat
Semoga menjadi seorang Muslim seutuhnya.
Hidayah itu datang kepada siapa saja...buat sandi semoga HIDAYAH INI Membawa kedamaian,,nikmat dijalani istiqomah dengan mualafnya,,jangan permainkan keyakinan,,semoga yg sudah muslim bisa belajar dr seorang SANDI,,hIDAyAH ITU saaaangat nikmat luar biasa,,Terima kasih yA RABB,,pertemukanlah..kumpulkanlah kami dengan oranh sholeh didunia dan diakhirat kelak,,amiiiin,,آمــــــــــــــــــين آللّهُمَ آمِين
Subahanallah..
Yg mu'allaf bisa mengakui islam indah, semoga saya yg yg benar2 muslim bisa lebih baik lah.. alhamdulillah :)
Aselik lo sotoy jd manusia . Suudzon nya amit2 naujubilahsetan . Sy bisa toleran kalo ada komen sombong tp kalo org rasis n unrespect mending lo tinggal di gorong2 deh bray
Pindah agama mah ga segampang pindah rumah cuy , ga ada positif2 nya ni org ckckckckckkk
اِ نْ شَآ ءَ اللّهُ اَللّهُ istiqomah..
1000 % mndukungmu ... sandy maju trs .. ALLAH SWT tlh mberi hidayahnya bt kamu .... amin y rabb .....
Salah satu dari penggenapan Firman Tuhanlah...Bahwa pada akhir zaman banyak orang akan murtad.....siapa yang bertahan sampai akhir dia itulah yang menang....tidak perlu menghakimi...namun aku berdoa buat istri dan anaknya...agar mereka memahami kehendak Allah mengenai tanda2 akhir zaman...Yehova Syalom!
1000 % mndukungmu ... sandy maju trs .. ALLAH SWT tlh mberi hidayahnya bt kamu .... amin y rabb .....
Semoga istiqomah dan bs menjadi contoh sbg muslim yg baik bagi anak2nya
hmm... ada ada aja
ucun cuncas: klo gk krna Yudas Iskariot berkhianat, mana mgkin ada penyaliban serta penagkapan oleh Israel dan mana mgkn ada penebusan dosa, dan mana mgkin ada pgikut kritus krna itukan sbutan yg dbuat paulus.. baca lagi deh alkitab mu.. yar gk ketahuan kali bodoh'a.. hrus'a ucapkan makasih ma Yudas.. :v :v
abdi allah, kitab suci nya udah brp kali di ubah nih ?
Gini aja hai orang2 kristen/nasrani..!! Kumpulksn ahli2 kitab dari kalian debat secara terbuka dgn pakar2 injil &
Alquran dari muslim klo perlu disiarkan tv nasional untk mengetshui mana yg benar. Ok
mudah di tebak,org masuk kristen krn ga tahu harus bagaimana(org kepepet/org miskin dan kurang wawasan) ,da norg yg mualaf krn bertambah wawasanya (jadi cerdas)...:)
Org yg pindah agama, situ" pada yg ribut..
Berkaca pada diri sndri lagh.. Ngga ush membanding"kan yg mana yg baik dan tidak..
kalo dalam alquran yang disalib itu yudas yang oleh alloh SWT diserupakan wajahnya dengan nabi isa (yesus)karena telah memberitahu keberadaan isa dan nabi isa diangkat oleh alloh ke langit dan dia akan diturunkan kembali saat akhir zaman untuk mengadili umat2 nya.....
Nah yg terakhir ini lebih setuju saya...
Semua agama itu mengajarkan kebaikan,saya sebagai umat muslim hanya berpesan pada teman yang berdebat mengenai agama.yang jadi mualaf ya karena seseorang menemukan kedamaian dalam agama muslim.ya bgtu sebalik ny umat muslim pindah agama lain ya itu urusan dia.kt ga perlu ngejudge atau apa . Intropeksi diri dlu..
Dan perlu di ketahui ibunda sandi tumiwa itu seorang mulim.sejak kecil lahir sandi tumiwa seorang muslim.lalu dia pindah agama nasrani ibunda ny pun membenarkan.lantas skrg ia tersdar dan mendapat hidaya untuk kembali ke muslim apa itu salah?dan harus diperdebatkan?ayah dari seorang sandi tumiwa adalah pendeta yang masuk muslim alias mualaf.subhanallah :)
Islam ittu indh, laa ilahailallaah (tiada tuhan slain allah)